Prediksi Bola Brazil Vs Bolivia 15 Juni 2019

Brazil dan Bolivia akan melakukan pertandingan pembukaan pada ajang Copa Amerika yang akan diselengarakan pada hari Sabtu, tanggal 15 Juni 2019 di, Cicero Pompeu de Toledo Stadium, pukul 07.30 WIB. Dalam laga ini Brazil akan bertindak sebagai tuan rumah, tentu dalam laga ini Brazil akan menjadi tim favorit yang dipastikan meraih poin penuh pertama dari tim lemah seperti Bolovia. Dalam laga ini Brazil akan berjuang untuk meraih poin karena mereka menargetkan menjadi juara Copa Amerika tahun ini, di sisi lain Bolovia merupak tim terlemah di Group A, Bolovia juga akan mengalami kesulitan pada laga krusial ini.

Kondisi Skuad Brazil

Pelatih Brazil Tite harus melakukan perombakan terhadap timnya karena pemain mega bintang mereke Neymar mengalami cidera yang serius dan dipastikan tidak akan tampil di Copa Amerika musim ini. Pada laga percobaan melawan Qatar Brazil menang dengan skor 2-0. Dalam tersebut Richarlison dan Gabriel Jesus menjadi pahlawan kemenangan bagi kubu Brazil, namun pada menit ke-21 Neymar harus di tandu keluar lapangan karena cidera yang sangat fatal yang di lakukan oleh pemain Qatar. Tentu ini membuat para fans Brazil sangat kecewa karena tidak akan melihat Neymar tampil di Copa Amerika tahun ini. Dalam laga pembukaan ini Tite akan memain David Neres sebagai pengganti Neymar. Brazil sendiri juga memiliki segudang pemain bintang seperti, Coutinho. Neres, Richarlison, Gabriel Jesus, Arthur, Casemiro dll. Pemain-pemain ini merupakan tulang punggung dan pemain andalan bagi kubu Brazil dan Tite. Pelatih yang berusia 58 tahun itu akan menggunakan formasi 4-2-3-1, yang dimana Gabriel Jesus akan menjadi ujung tombak, Coutinho sebagai penyerang bayangan, sementara itu pada posisi sayap akan di isi oleh Richarlison dan Neres. Jika dalam laga ini para pemain Brazil mampu tampil solid dan kolektif maka mereka akan menang di laga pembukaan Copa Amerika ini.

Kondisi Skuad Bolivia

Bolovia merupakan tim terlemah di Group A, pasalnya pada 4 laga uji coba mereka tidak mampu menang satu kali pun, hal ini membuat mereka diprediksikan akan kalah di pertandingan melawan Brazil nanti. Pada laga melawan Jepang Bolovia takluk dengan skor 1-0 dan Perancis 2-0. Dalam laga tersebut terlihat permainan yang kurang solid di lini tengah dan pertahanan mereka yang cukup lemah. Bolovia juga tidak memiliki pemain yang terkenal dan rata-rata bermain di liga negaranya Sendiri. Tentu hal ini menunjukan bahwa kualitas pemain Bolovia yang kurang mentereng. Dalam laga ini pelatih Bolovia E. Villegas akan menurunkan skuad terbaik yang mereka miliki seperti, R. Castro, Justiniano dan Ramallo, pasalnya ketiga pemain ini merupakan pemain andalan tim Bolovia. Pada pertandingan melawan Brazil, E. Villegas akan menggunakan formasi 4-4-2 yang dimana ia menugaskan lini sayap mereka bermain lebih menyerang dan menekan baris baris pertahanan lawan agar pemain depan dan gelandang serang mereka mampu melakukan tembakan ke gawang lawanya. Jika dalam laga ini para pemain Bolovia berhasil menjalan taktik mereka dengan sempurna maka mereka berpeluang untuk mendapatkan poin di pertandingan berat ini.

Starting Line Up

Brazil (4-2-3-1)

Alisson

D. Alves – Marquinhos – T. Silva – F. Luis

Arthur – Casemiro

Richarlison – P. Coutinho – D. Neres

Gabriel Jesus

Bolovia (4-4-2)

C. Lampe

R. Fernandez – A. Jusino – L. Haquin – D. Bejarano

R. Ramallo – L. Justiniano – L. Vargas – R. Vaca

G. Alvarez – R. Castro

Prediksi Skor

Brazil 2 – 0 Bolovia

Categories: Tak Berkategori